Sandel, Krisis Demokrasi dan Tirani Meritokrasi

MADUNG, Otto Gusti Ndegong (2021) Sandel, Krisis Demokrasi dan Tirani Meritokrasi. In: Webinar Filsafat oleh Lembaga Studi Agama dan Filsafat. (Unpublished)

[img] Text
Sandel, Krisis Demokrasi dan Tirani Meritokrasi.pdf

Download (730kB)

Abstract

Dalam presentasi ini saya akan coba memaparkan pemikiran Michael Sandel dalam karyanya berjudul The Tyranny of Merit atau “Tirani Meritokrasi”. Buku ini terbit pada bulan September 2020 yang lalu. Dalam karya ini Michael Sandel menunjukkan bahwa krisis demokrasi liberal yang terperangkap dalam demokrasi terknokratis telah memicu lahirnya populisme di sejumlah negara di dunia. Akar dari krisis tersebut adalah tirani meritokrasi. Meritokrasi adalah sebuah ideologi yang mendefinisikan prestasi individu sebagai kriteria satu-satunya yang menentukan status dan posisi sosial seseorang. Karena itu sebelum pembahasan tentang tirani meritokrasi, saya akan mengemukakan sejumlah fenomena krisis demokrasi.

Item Type: Conference or Workshop Item (Other)
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 100 Filsafat > 100 Filsafat dan psikologi
300 – Ilmu Sosial > 320 Ilmu politik > 321 Sistem pemerintahan dan sistem negara
Divisions: 75201 Ilmu Filsafat
Depositing User: Mr Otto Gusti Ndegong Madung
Date Deposited: 22 Jan 2021 02:15
Last Modified: 25 Nov 2022 01:16
URI: http://repository.iftkledalero.ac.id/id/eprint/548

Actions (login required)

View Item View Item