BHAE, Martinus James Novalino (2024) Membayar Pajak secara Benar dalam Matius 22:15 22 sebagai Upaya Penyadaran Peningkatan Kemandirian Kehidupan Menggereja. Undergraduate thesis, IFTK Ledalero.
Text
ABSTRAK.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (329kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (507kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (480kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (458kB) |
|
Text
BAB V-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (391kB) |
Abstract
Penulisan skripsi ini bertujuan untuk (1) menelaah maksud dari “membayar pajak secara benar” yang terdapat pada perikop Injil Mat 22:15 22 sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran hidup dalam kemandirian Gereja , (2) memahami ajaran Yesus tentang kepatuhan kepada negara sebagai model sikap bagi umat dalam menciptakan Gereja yang mandiri di tengah perubahan zaman, dan (3) membantu umat untuk memahami secara lebih nilai nilai yang terkandung dalam Injil Mat 22:15 22 agar terciptanya kesadaran sebagai upaya mewujudkan Gereja yang mandiri. Metode yang digunakan di dalam karya ilmiah ini adalah metode kepustakaan. Melalui metode ini, penulis memfokuskan penulisan pada upaya mengerti maksud ajaran Yesus tentang “membayar pajak kepada kaisar” dalam Injil Matius 22:15 22, yang bisa dijadikan inspirasi bagi upaya upaya menciptakan Gereja yang mandiri Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan sebagai berikut. Pertama, ajaran Yesus tentang “membayar pajak kepada kaisar” menjadi model berpikir umat dalam berpartisipasi bagi kemandirian Gereja. Kedua, perikop Injil Mat 22:15 22 memusatkan perhatian pada pentingnya kesadaran dari umat. Kesadaran umat menjadi sangat penting bagi upaya upaya kemandirian Gereja. Upaya upaya kemandirian tidak akan berjalan tanpa dihidupi oleh kesadaran umat yang merupakan bagian dari Gereja.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | pajak, kemandirian Gereja, kesadaran , Mat. 22:15 22 dan partisipasi. |
Subjects: | 200 – Agama > 220 Alkitab > 225 Perjanjian Baru 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan |
Divisions: | 75201 Ilmu Filsafat |
Depositing User: | Mauritsius Moat Pitang |
Date Deposited: | 10 May 2024 01:29 |
Last Modified: | 21 Sep 2024 13:29 |
URI: | http://repository.iftkledalero.ac.id/id/eprint/2228 |
Actions (login required)
View Item |