Urgensi Komunikasi Jurgen Habermas Dalam Kaitannya Dengan Situasi Demokrasi di Timor- Leste

CORREIA, Selfiyano Bau (2022) Urgensi Komunikasi Jurgen Habermas Dalam Kaitannya Dengan Situasi Demokrasi di Timor- Leste. Other. STFK Ledalero. (Unpublished)

[img] Text
PAPER SELFIYANO.pdf
Restricted to Registered users only

Download (222kB)

Abstract

Artikel ini bertujuan mengungkap kedudukan dan peran filsafat komunikasi menurut Jurgen Haberman berhadapan dengan relasi masyarakat dan pemerintah dalam membangun sebuah komunikasi di negara Timor-Leste yang menganut sistem demokrasi (RDTL). Hakikat refleksi filsafat komunikasi ini ialah upaya menakar kualitas sistem demokrasi di Timor-Leste dengan berpedoman pada nilai-nilai fundamental rasionalitas demokrasi sebagai kriteria. Pertanyaan mendasar ialah sejauh mana rasionalitas demokrasi telah dipraktikan dalam hubungannya dengan relasi antara masyarakat dan pemerintah Timor-Leste, dari segi komunikasi maupun keterlibatan masyarakat dalam kehidupan bernegara maupun dari segi sikap dan perlakuan pemerintah terhadap masyarakatnya?

Item Type: Monograph (Other)
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 300 Ilmu sosial
300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 302 Interaksi sosial
Divisions: 75201 Ilmu Filsafat
Depositing User: Mr Selfiyano Correia
Date Deposited: 16 Mar 2022 04:53
Last Modified: 06 May 2024 03:42
URI: http://repository.iftkledalero.ac.id/id/eprint/1118

Actions (login required)

View Item View Item